Cara merekam suara dari Laptop dengan Filmora

Cara merekam suara dari Laptop dengan Filmora

FUJIHARU – Bagi yang sedang menggeluti youtube atau dunia editing video, kayaknya harus punya aplikasi atau software perekam layar (screen recorder) dan perekam suara aplikasi Filmora karena akan memudahkan kita ketika akan membuat konten/ tutorial suatau cara. Cara rekam gambar/ suara yang aku lakukan adalah dengan menggunakan Filmora 9 di laptop atau PC dengan menggunakan windows 10.

Cara merekam video dari laptop dengan filmora

Apakah Filmora itu?

Filmora adalah software dari Wondershare yang sering menjadi rujukan bagi video editor pemula seperti aku. Bagi yang sudah merasa bisa dan mahir, disarankan mengunakan aplikasi yang lebih bagus lagi seperti Premier.

Baca Juga: Pengalaman seleksi jadi penulis artikel MyBest

Karena aku masih hijau atau pemula dalam membuat video atau editor video, maka aku lebih sering menggunakan Filmora yang pengoperasiannya sangat mudah.

Laptop atau PC yang saat ini digunakan adalah Lenovo dengan daya dukung Windows 10. Bagi yang windows 7 atau 8, aku pikir mungkin tidak ada masalah. Tapi jika windows terbaru memungkinkan, gunakan windows terbaru saja ya (Windows 10).

Perekaman layar laptop sering dilakukan bagi seseorang yang akan membuat konten tutorial atau cara. Biasanya akan lebih bagus jika menggunakan contoh langsung atau memberitahukan secara langsung caranya. Dengan memberikan info secara langsung berupa video, maka butuh alat perekam layar atau juga voice recorder.

Aku menggunakan screen recorder dan voice recorder Filmora karena sangat mudah penggunaannya. Filmora bukan hanya bisa digunakan di laptop atau PC, tapi juga bisa digunakan untuk rekam layar di hp. Mungkin bagi yang pernah mendengar aplikasi rekam layar sering mendengar juga: Bandicam. Dan, Filmora adalah salah satu saingan dan perlu diperhitungkan karena kemudahan dalam penggunaanya.

Di Filmora juga bukan hanya bisa merekam video atau gambar, tapi juga bisa merekam suara. Jadi misal kita punya gambar video dan ingin membuat narasi suara, maka cukup dengan menambahkan suara yang bisa dilakukan dengan voice recorder

Baca Juga: 10 Cara mendapatkan uang dan passive income secara online

Tutorial cara merekam suara dari laptop dengan Filmora

1. Download dan install Filmora editor (Aku menggunakan Filmora 9)
2. Buka Filmora
Cara merekam video dari laptop dengan filmora

3. Klik “File”, “Record Media”, “Record Voiceover”
4. Akan muncul kotak persegi panjang dan tekan tombol warna “merah”

Baca Juga: Cara mudah membuat system restore point di windows 10
Fujiharu.com - Bagi yang sedang menggeluti youtube atau dunia editing video, kayaknya harus punya aplikasi atau software perekam layar (screen recorder) karena akan memudahkan kita ketika akan membuat konten tutorial. Cara rekam gambar yang aku lakukan adalah dengan menggunakan Filmora di laptop atau PC mu dengan menggunakan windows 10. Cara merekam video dari laptop dengan filmora Apakah Filmora itu? Filmora merupakan software dari Wondershare yang sering menjadi rekomendasi bagi video editor pemula. Bagi yang sudah merasa bisa dan advance, disarankan mengunakan aplikasi yang lebih bagus lagi seperti Premier. Baca Juga: Pengalaman seleksi jadi penulis artikel MyBest Karena aku masih pemula dalam membuat video atau editor video, maka aku lebih sering menggunakan Filmora yang pengoperasiannya sangat mudah. Laptop atau PC yang saat ini diganakan adalah Lenovo dengan daya dukung Windows 10. Bagi yang windows 7 atau 8, aku pikir mungkin tidak ada masalah. Tapi jika windows terbaru memungkinkan, gunakan windows terbaru saja ya (Windows 10). Perekaman layar laptop sering dilakukan bagi seseorang yang akan membuat konten tutorial atau cara. Biasanya akan lebih bagus jika menggunakan contoh langsung atau memberitahukan secara langsung caranya. Dengan memberikan info secara langsung berupa video, maka butuh alat perekam layar atau screen recorder. Aku menggunakan screen recorder Filmora karena sangat mudah penggunaannya. Filmora bukan hanya bisa digunakan di laptop atau PC, tapi juga bisa digunakan untuk rekam layar di hp. Mungkin bagi yang pernah mendengar aplikasi rekam layar sering mendengar juga: Bandicam. Dan, Filmora adalah salah satu saingan dan perlu diperhitungkan karena kemudahan dalam penggunaanya. Di Filmora juga bukan hanya bisa merekam video atau gambar, tapi juga bisa merekam suara. Jadi misal kita punya gambar video dan ingin membuat narasi suara, maka cukup dengan menambahkan suara yang bisa dilakukan dengan voice recorder Baca Juga: 10 Cara mendapatkan uang dan passive income secara online Tutorial cara merekam video dari laptop dengan Filmora 1. Download dan install Filmora editor (Aku menggunakan Filmora 9) 2. Buka Filmora Cara merekam video dari laptop dengan filmora 3. Klik "File", "Record Media", "Record PC Screen" 4. Akan muncul kotak persegi panjang dan tekan tombol warna "merah" Baca Juga: Cara mudah membuat system restore point di windows 10 Cara merekam video dari laptop dengan filmora 5. Layar akan langsung merekam 6. Matikan jika telah selesai, biasanya ada dibawah kanan layar. Jika mengikuti urutan gambar, maka akan lebih mudah lagi. Silahkan buka! Gampang bukan? Itulah cara merekam layar laptop dengan aplikasi Filmora. Semoga membantu. Baca Juga: Pengalaman mengikuti Al Waqiah 30 hari challenge

5. Layar akan langsung merekam
6. Matikan jika telah selesai, biasanya ada dibawah kanan layar.

Jika mengikuti urutan gambar, maka akan lebih mudah lagi. Silahkan buka! Atau bisa buka video berikut ini!

Gampang bukan? Itulah cara merekam layar atau suara dari laptop dengan aplikasi Filmora. Semoga membantu.

Baca Juga: Pengalaman mengikuti Al Waqiah 30 hari challenge